PADANG, hantaran.co – Pasien sembuh Covid-19 di Sumbar dari pengujian 1.194 sampel Senin (9/8/2021) lebih banyak dari penambahan kasus positif. Dimana pasien sembuh bertambah 781 orang dan kasus positif bertambah 390 orang.
Dengan tambahan itu kata Jubir Satgas Penanganan Covid-19 Sumbar, Jasman Rizal, total komulatif kasus konfirmasi 78.449 orang, dengan rincian, kasus aktif 14.429 orang (18,39%), meninggal dunia 1.671 orang (2,13%), dan sembuh 62.349 orang (79,48%).
“Sementara jumlah spesimen yang diperiksa 937.545 spesimen dan jumlah orang diperiksa sebanyak 622.114 orang,” ujarnya dalam pesan tertulis.
Untuk perkembangan Covid-19 di Sumbar hingga Senin 9 Agustus 2021 yaitu, kasus suspek dengan total 511 orang, dirawat sebanyak 134 orang, dan isolasi mandiri sebanyak 377 orang.
Warga Sumbar terkonfirmasi positif sebanyak 390 orang, dengan rincian:
Kota Padang 124 orang
Kota Padang Panjang 4 orang
Kota Bukittinggi 3 orang
Kota Payakumbuh 20 orang
Kota Solok 2 orang
Kota Sawahlunto 20 orang
Kota Pariaman 5 orang
Kabupaten Pasaman 1 orang
Kabupaten Padang Pariaman 6 orang
Kabupaten Agam 10 orang
Kabupaten Limapuluh Kota 10 orang
Kabupaten Solok 25 orang
Kabupaten Tanah Datar 85 orang
Kabupaten Sijunjung 4 orang
Kabupaten Pesisir Selatan 4 orang
Kabupaten Kep. Mentawai 20 orang
Kabupaten Pasaman Barat 2 orang
Kabupaten Dharmasraya 3 orang
Kabupaten Solok Selatan 42 orang
Pasien sembuh sebanyak 781 orang, dengan rincian:
Kota Padang 496 orang
Kota Padang Panjang 8 orang
Kota Bukittinggi 23 orang
Kota Pariaman 13 orang
Kabupaten Pasaman 19 orang
Kabupaten Padang Pariaman 9 orang
Kabupaten Agam 67 orang
Kabupaten Limapuluh Kota 61 orang
Kabupaten Solok 35 orang
Kabupaten Tanah Datar 2 orang
Kabupaten Sijunjung 22 orang
Kabupaten Pasaman Barat 10 orang
Kabupaten Solok Selatan 16 orang
Meninggal dunia sebanyak 13 orang, dengan rincian:
Kota Padang 2 orang
Kota Padang Panjang 1 orang
Kota Bukittinggi 4 orang
Kabupaten Padang Pariaman 2 orang
Kabupaten Agam 1 orang
Kabupaten Solok 1 orang
Kabupaten Tanah Datar 1 orang
Kabupaten Sijunjung 1 orang
hantaran.co